Magpie


Ada dua jenis magpie, yaitu magpie berparuh hitam dan magpie berparuh kuning. Magpie berparuh kuning terdapat di California barat, tetapi magpie berparuh hitam tersebar di daerah beriklim sedang di Eurasia dan Amerika Utara bagian timur. Bukti fosil menunjukkan bahwa magpie berasal dari Virginia, tetapi kemudian menghilang, diperkirakan karena perubahan iklim.
Kedua spesies magpie memiliki ciri-ciri berwarna hitam putih, dengan ekor panjang yang berwarna-warni. Magpie berparuh hitam memiliki panjang tubuh sekitar 44 sampai 45 cm, sedangkan magpie berparuh kuning lebih kecil. Magpie adalah hewan omnivora. Mereka memakan serangga dan invertebrata lainnya, sarang dan telur burung lainnya, mamalia-mamalia kecil, daun, dan buah.

pica pica

Magpie berparuh hitam diklasifikasikan sebagai Pica pica dan magpie berparuh kuning diklasifikasikan sebagai Pica nuttalli.

pica nutalli

Leave a comment